6:41 AM
0

Oketekno.com – Apple merupakan perusahaan yang memproduksi smartphone dan tablet, perusahaan ini berasal dari California. Saat ini Apple sudah meluncurkan berbagai macam smartphone terbarunya diantaranya iPhone 6 dan iPhone 6 Plus. Sekarang saya akan membandingkan iPhone 6 vs iPhone 6 Plus mana yang lebih unggul? Simak dibawah ini.
iPhone 6 vs iPhone 6 Plus mendukung jaringan 2G, 3G dan 4G dari kedua smartphone tersebut juga memiliki dua versi GSM dan CDMA. Dengan dukungan jaringan beserta Nano – SIM yang bisa anda isi dengan provider GSM maupun CDMA tegantung dengan versi yang anda miliki.  Disampin itu iPhone 6 vs iPhone 6 Plus yang memiliki dimensi yang berbeda, untuk Iphone 6 yang hanya memiliki dimensi 138.1 x 67 x 6.9 mm dan iphone 6 Plus yang memiliki ukuran 158.1 x 77.8 x 7.1 mm, maka dari keduaya yang lebih besar ukurannya memang iphone 6 Plus. Dengan dimensi yang berbeda, untuk ukuran layar yang mendukung iPhone 6 vs iPhone 6 Plus juga memiliki perbedaan. Iphone 6 yang hanya berukuran 4.7 inchi dan iphone 6 plus yang mendukung 5.5 inchi, untuk type layar iPhone 6 vs iPhone 6 Plus yang tidak memiliki perbedaan dengan LED-backlit IPS LCD, capacitive touchscreen, 16M colors. Dari resolusi layar juga masih unggul Iphone 6 plus 1080 x 1920 pixels maka ketajaman lebih maksimal.
Memori internal yang dimiliki iPhone 6 vs iPhone 6 Plus mendukung kapasitas yang memiliki banyak versi yaitu 16/64/128 GB dan juga 1GB RAM untuk menyimpan sementara pada aplikasi yang sedang digunakan. Setiap memori memiliki harga yang berbeda, semakin besar memori internal maka semakin mahal harga Iphone 6 dan Iphone 6 plus.
Perbandingan iPhone 6 vs iPhone 6 Plus
Kamera utama yang memiliki perbedaan fitur dari iPhone 6 vs iPhone 6 Plus, untuk Iphone 6 yang hanya mendukung 3264 x 2448 pixels, phase detection autofocus, dual-LED (dual tone) flash, dan untuk Iphone 6 plus yang memiliki kelebihan dengan adanya optical image stabilization, untuk menstabilkan optik pada gambar yang akan dihasilkan pada smartphone ini. Perbedaan ini juga terdapat di video yang terdapat iPhone 6 vs iPhone 6 Plus, iphone 6 plus yang mendukung fitur video optical stabilization untuk mengurangi efek jadi terlihat secara normal seperti nyatanya.
Perbandingan iPhone 6 vs iPhone 6 Plus yang memiliki perbedaan pada kapasitas battery, iphone 6 yang mendukung Non-removable Li-Po 1810 mAh battery (6.9 Wh), dan iphone 6 plus yang mendukung Non-removable Li-Po 2915 mAh battery (11.1 Wh). Dengan kapasitas yang lebih besar maka daya tahan untuk hidup lebih lama, ketahanan ini banyak dimiliki oleh semua orang, karena kelemahan dari smartphone terletak pada battery yang cepat habis. Lihat perbedaan iPhone 6 vs iPhone 6 Plus lebih jelas lihat dibawah ini:

Spesifikasi Perbandingan iPhone 6 vs iPhone 6 Plus

[table style=”table-bordered”]

SpesifikasiiPhone 6iPhone 6 Plus
2G
Network
GSM 850 / 900
/ 1800 / 1900
– A1549 (GSM)
GSM 850 / 900
/ 1800 /1900
– A1522 (GSM),
A1522 (CDMA),
A1524
3G
Network
HSDPA 850 / 900
/ 1700 / 1900
/ 2100 – A1549 (GSM),
A1549 (CDMA), A1586
HSDPA 850 / 900
/ 1700 /1900 / 2100
– A1522 (GSM),
A1522 (CDMA), A152
4G
Network
LTE 700/800/850/
900/1700/1800/
1900/2100/2600
LTE 700/800/
850/900/
1700/1800/
1900/2100/2600
SIMNano-SIMNano-SIM
Dimensi138.1 x 67 x 6.9 mm158.1 x 77.8 x 7.1 mm
Berat129 g Fingerprint
sensor(Touch ID)
Apple Pay (Visa,
MasterCard,
AMEX certified)
172 g Fingerprint
sensor(Touch ID)
Apple Pay (Visa,
MasterCard,
AMEX certified)
TypeLED-backlit IPS LCD,
capacitive touchscreen,
16M colors
LED-backlit IPS LCD,
capacitive touchscreen,
16M colors
Size750 x 1334 pixels,
4.7 inches, 326 ppi
1080 x 1920 pixels,
5.5 inches,  401 ppi
MultitouchYesYes
ProtectionShatter proof glass,
oleophobic coating
– Display Zoom
Shatter proof glass,
oleophobic  coating
– Display Zoom
Alert typesVibration, proprietary ringtonesVibration, proprietary
ringtones
LoudspeakerYesYes
3,5mm jackYesYes
Card SlotNoNo
Internal16/64/128 GB,
1 GB RAM
16/64/128 GB,
1 GB RAM
GPRSYesYes
EDGEYesYes
SpeedDC-HSDPA, 42 Mbps;
HSUPA,5.76 Mbps;
EV-DO Rev. A, up to
3.1 Mbps; LTE,Cat4,
150 Mbps DL,
50 Mbps UL
DC-HSDPA, 42 Mbps;
HSUPA,5.76 Mbps;
EV-DO Rev. A,
up to 3.1 Mbps;
LTE,Cat4,
150 Mbps DL,
50 Mbps UL
WLANWi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac,
dual-band,Wi-Fi hotspot
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac,
dual-band,Wi-Fi hotspot
Bluetoothv4.0, A2DP, EDR, LEv4.0, A2DP, EDR, LE
NFCYes (Apple Pay only)Yes (Apple Pay only)
USBv2.0v2.0
Primary8 MP,
3264 x 2448 pixels,
phase detection
autofocus, dual-LED
(dual tone) flash,
8 MP,
3264 x 2448 pixels,
optical image stabilization,
phase detection autofocus,
dual-LED (dual tone) flash
Fitur1/3” sensor size,
1.5µm pixel size,
geo-tagging,
simultaneous HD video
and image recording,
touch focus,
face/smile detection,
HDR (photo/panorama)
1/3” sensor size,
1.5µm pixel size,
geo-tagging,
simultaneous HD video
and image recording,
touch focus,
face/smile detection,
HDR (photo/panorama)
Video1080p@60fps,
720p@240fps
1080p@60fps,
720p@240fps,
optical stabilization
Secondary1.2 MP, 720p@30fps,
face detection,
FaceTime over
Wi-Fi or Cellular
1.2 MP, 720p@30fps,
face detection,
Face Time over
Wi-Fi or Cellular
OSiOS 8, upgradable
to iOS 8.0.2
iOS 8, upgradable
to iOS 8.0.2
ChipsetApple A8Apple A8
CPUDual-core 1.4 GHz
Cyclone (ARM v8-based)
Dual-core 1.4 GHz
Cyclone (ARM v8-based)
GPUPowerVR GX6450
(quad-core graphics)
PowerVR GX6450
(quad-core graphics)
SensorsAccelerometer, gyro, proximity, compass, barometerAccelerometer, gyro,
proximity, compass,
barometer
MessagingiMessage, SMS (threaded view),MMS, Email,
Push Email
iMessage,
SMS (threaded view),
MMS, Email, Push Email
BrowserHTML5 (Safari)HTML5 (Safari)
RadioNoNo
GPSYes, with A-GPS,
GLONASS
Yes, with A-GPS,
GLONASS
JavaNoNo
ColorsSpace Gray, Silver, GoldSpace Gray, Silver, Gold
- Active noise cancellation
with dedicated mic
– AirDrop file sharing
– Siri natural language commandsand dictation
– iCloud cloud service
– iCloud Keychain
– Twitter and Facebook integration
– TV-out
– Maps
– iBooks PDF reader
– Audio/video player/
editor
– Organizer
– Document viewer/editor
– Photo viewer/editor
– Voice memo/dial/
command
– Predictive text input
- Active noise cancellation
with dedicated mic
– AirDrop file sharing
– Siri natural language
commandsand dictation
– iCloud cloud service
– iCloud Keychain
– Twitter and Facebook
integration
– TV-out
– Maps
– iBooks PDF reader
– Audio/video player/editor
– Organizer
– Document viewer/editor
– Photo viewer/editor
– Voice memo/dial/
command
– Predictive text input
Non-removable
Li-Po 1810 mAh battery
(6.9 Wh)
Non-removable
Li-Po 2915 mAh battery
(11.1 Wh)
HargaRp 11.000.000,-Rp 13.000.000

[/table]

Harga iPhone 6 vs iPhone 6 Plus

Harga iPhone 6 vs iPhone 6 Plus yang sudah diketahui secara resmi karena kedua smartphone ini sudah rilis, untuk phone 6 yang memiliki harga sekitar Rp 11.000.000 dan untuk Iphone 6 plus sekitar Rp 13.000.000,-. Smartphone ini memang terkenal produk yang paling mahal, karena memiliki desain dan spesifikasi yang lebih lengkap dengan kecanggihan yang maksimal.

0 komentar:

Post a Comment